Memasukkan Data Pembelian Customer, Dengan Menggunakan Aplikasi Odoo
Hallo para pembaca blog saya yang jarang Upload ..Muehehee😅😅🙏.. Kali ini saya akan membahas cara memasukkan data pembelian customer dalam pembelian sparepart kendaraan bermotor pada suatu bengkel, dengan menggunakan Aplikasi Odoo. berikut penjelasan nya
1. Membuka website Odoo dengan alamat website sebagai berikut : https://www.odoo.com/ . setelah meng klik link tersebut akan muncul halaman pertama dari Odoo tersebut.
2. Langkah kedua adalah membuat akun Odoo, kali ini saya sudah mendaftar akun saya, sehingga di lanjutkan dengan Login akun saya tersebut.
1. Membuka website Odoo dengan alamat website sebagai berikut : https://www.odoo.com/ . setelah meng klik link tersebut akan muncul halaman pertama dari Odoo tersebut.
2. Langkah kedua adalah membuat akun Odoo, kali ini saya sudah mendaftar akun saya, sehingga di lanjutkan dengan Login akun saya tersebut.
3. Langkah berikut nya adalah memilih metode yang di gunakan, saat ini saya menggunakan metode Accounting, jadi saya memilih metode Accounting.
4. Selanjutnya memasukkan data pribadi customer pada aplikasi berikut, seperti pada contoh berikut
5. Selanjutnya memasukkan data pembelian Customer tersebut beserta harga masing - masing barang tersebut dan akan muncul total pembelian atau pembayaran tersebut.
6. Membuat Tanda terima atau Struk pembelian untuk Customer tersebut pada aplikasi Odoo, seperti berikut contoh nya.
Selesai, seperti itulah sedikit cara penggunaan Aplikasi Odoo dalam metode Accounting, menurut saya dengan menggunakkan aplikasi tersebut semua data pembelian akan tersimpan dengan rapi dan aman tanpa kesusahan mencari atau menyimpan data pembelian pelanggan/customer.
sekian penjelasan saya kali ini.semoga bermanfaat buatt pembaca blog ini. Terima kasih
FIN
Komentar
Posting Komentar